Ide Bisnis

  1. Tema : Berbagi Inovasi Anak Bangsa Untuk Indonesia Pada Kenormalan Baru
  2. Ruang Lingkup

Berikut ini adalah ruang lingkup bisnis yang dapat diikutsertakan dalam Lomba Nasional Kreativitas Mahasiswa LO KREATIF 2021 kategori Ide Bisnis :

    • Mendukung salah satu program Sustainable Development Goals (SDGs).
    • Jenis usaha bebas sesuai minat, pasar dan
    • Karakteristik usaha yang dikembangkan tergolong usaha mikro baik di bidang produksi barang dan/atau jasa, baik usaha baru atau usaha yang sudah
    • Proposal bisnis yang diajukan merupakan proposal bisnis yang belum pernah mendapatkan hibah atau memenangkan lomba
    • Biaya alokasi untuk bisnis yaitu sebesar Rp 10.000.000 – Rp 20.000.000.
  1. Format Proposal
    • Naskah diketik dengan font style Times New Roman ukuran 12 dengan line spacing 1,5.
    • Format kertas ukuran
    • Margin top, bottom, right dan left adalah 2,54
    • Proposal maksimal 20 halaman dihitung mulai Latar Belakang Permasalahan sampai dengan
    • Proposal dan Surat Pernyataan diunggah di akun masing-masing peserta pada halaman http://lokreatif.org di menu “Unggah Karya” dengan format .pdf maksimal 10
    • Format proposal dapat dilihat pada LAMPIRAN B.

No Kriteria Penilaian Bobot
1 Kreativitas 15%

Gagasan (unik dan bermanfaat)

2 Keunggulan produk/jasa 20%

Peluang pasar:

  • Segmentasi demografis
  • Target pasar
  • Kebutuhan pasar
  • Kompetisi
  • Regulasi
3 Potensi program 20%

Potensi perolehan profit dan keberlanjutan usaha

4 Penjadwalan kegiatan 5%

Penjadwalan kegiatan dan personalia (lengkap, jelas, waktu dan kesesuaian personalia)

5 Penyusunan anggaran biaya 20%

Penyusunan anggaran biaya secara lengkap, rinci, wajar dan peruntukan yang jelas

No Kriteria Penilaian Bobot
1 Pemaparan 40%

Poin penilaian:

  • Sistematika penyajian dan isi
  • Kemutakhiran alat bantu presentasi
  • Penggunaan bahasa yang baku
  • Cara dan sikap presentasi
  • Ketepatan waktu
2 Gagasan 30%
  • Kreativitas gagasan:
    • Ide
    • Keunikan
    • Keterbaruan
    • Manfaat
    • Dampak
  • Kelayakan implementasi:
    • Desain tampilan produk
    • Minimum Viable Product (MVP)
3 Diskusi 30%

Poin penilaian:

  • Tingkat pemahaman gagasan
  • Kontribusi anggota tim
4 Diskusi 30%

Poin penilaian:

  • Tingkat pemahaman gagasan
  • Kontribusi anggota tim